Pembuatan komponen mesin( casting produk)
Keterangan
komponen mesin produksi dibuat dari material : besi cor/ Fc, Fcd, besi/ baja tahan gesek, tahan kimia/ korosi, tahan panas, tembaga( Cu) Alloy. Untuk industri Antara lain: industri semen, kertas, Gula, minyak sawit, Oil & gas pertambangan emas, batubara, pembangkit listrik dll. Dibuat sesuai dengan spesifikasi yang diminta dan standart internasional